
Rapat Pengurus Bersama Dewan Pengawas, Membahas Program Pesantren Ke Depan
mubakid.or.id – Senin 31 Juli 2023, kepengurusan PPMU Bakid adakan rapat program bersama dewan pengawas. Rapat yang bertempat di Gedung Poskestren lantai dua tersebut membahas mengenai program seksi seksi pesantren. Rapat dimulai pada pukul 10.00 WIS dan dihadiri oleh H. Sholeh Ardiansyah (Ketua I YMU), Dr. Zainuddin, M.Pd.I (Ketua Pengurus), Ali Wafa, S.H. (Koordinator Pengurus),…